TUJUAN :
Membekali peserta dengan pengetahuan pengujian material dengan merusak dan keterampilan mengoperasikan peralatan pengujian.
MANFAAT :
- Mampu memahami pengujian material dengan merusak
- Mampu mengoperasikan peralatan pengujian
MATERI :
- Pemeriksaan dengan Macro Etsa
- Jenis – jenis Destructive Test
- Standar dan Prosedur Destructive Test
- Standart Test Piece
- Uji Bending
- Uji Tarik
- Uji Hardness
PESERTA PELATIHAN :
- Personil QC / QA
- Personil yang bertugas menguji / memeriksa material / hasil pengelasan
JUMLAH JAM EFEKTIF : 24 Jam