TUJUAN :

Perkembangan lingkungan dan kemajuan teknologi menuntut pengembangan sumber daya manusia yang berkesinambungan. Manajer merupakan orang yang paling tepat untuk mengembangkan sumber daya manusia di unit kerjanya. Oleh karena itu manajer diharapkan menguasai prinsip – prinsip dalam melaksanakan kegiatan pelatihan.

MANFAAT :

  • Mampu memahami prinsip belajar mengajar
  • Mampu memahami berbagai metode pelatihan
  • Mampu memahami cara melibatkan peserta dalam situasi belajar di kelas
  • Memahami cara mentransfer pengetahuan secara efektif

MATERI :

  • Manfaat dan cara merumuskan sasaran pelatihan
  • Proses belajar mengajar
  • Strategi menentukan metode pelatihan
  • Cara mengajar yang efektif

PESERTA PELATIHAN :

  • Manajer pelatihan dan staf
  • Manajer SDM / Personalia dan staf
  • Pelatih dan calon pelatih
  • Manajer yang diharapkan melaksanakan pelatihan
  • Dosen dan guru

JUMLAH JAM EFEKTIF : 24 Jam